iden

Visi dan Misi

Visi:

"Menjadi Program Studi Perencanaan Wilayah dan Kota yang Unggul, Mandiri, dan Berkarakter dengan Kompetensi pada Aspek Infrastruktur, Kebencanaan, dan Lingkungan dalam Penataan Ruang Darat dan Pesisir yang Terintegrasi dan Berkelanjutan Tahun 2038."


Misi:

  1. Menyelenggarakan proses belajar dan mengajar di bidang perencanaan wilayah dan kota dengan kompetensi pada aspek infrastruktur, kebencanaan, dan lingkungan dalam penataan ruang darat dan pesisir terintegrasi dan berkelanjutan.
  2. Mengembangkan penelitian dasar dan terapan di bidang perencanaan wilayah dan kota dengan kompetensi pada aspek infrastruktur, kebencanaan, dan lingkungan dalam penataan ruang darat dan pesisir terintegrasi dan berkelanjutan.
  3. Mengembangkan kegiatan pengabdian pada masyarakat di bidang perencanaan wilayah dan kota.

Tujuan Pendidikan:

  1. Menghasilkan lulusan sarjana perencanaan wilayah dan kota yang unggul, mandiri, berkarakter dengan kompetensi pada aspek infrastruktur, kebencanaan, dan lingkungan dalam penataan ruang darat dan pesisir terintegrasi dan berkelanjutan (TP-1)
  2. Menghasilkan penelitian dasar dan terapan di bidang perencanaan wilayah dan kota dengan kompetensi pada aspek infrastruktur, kebencanaan, dan lingkungan dalam penataan ruang darat dan pesisir terintegrasi dan berkelanjutan (TP-2)
  3. Menghasilkan kegiatan pengabdian kepada masyarakat di bidang perencanaan wilayah dan kota (TP-3)

Image